UPDATE INFO TEKNIK INDUSTRI
Pengumuman
Yudisium dan Seminar Hasil Fakultas Teknik Tahun 2022
SEMINAR
HASIL DAN YUDISIUM FAKULTAS TEKNIK
18
MEI DAN 24 MEI 2022
UNIVERSITAS BINADARMA
Kegiatan prosesi yudisium calon wisudawan/wati, dimana kegiatan ini diharapkan memiliki nilai positif sehingga dapat menanamkan kecintaan yang mendalam terhadap almamater khususnya para calon wisudawan/wati dan keluarga yang akan di wisuda pada bulan Mei 2022. Dalam acara ini akan diadakan prosesi seremonial yudisium calon wisudawan, sebanyak 68 mahasiswa Fakultas Teknik.
II.
TUJUAN
Tujuan
diselenggarakannya kegiatan ini adalah:
1.
Dalam rangka melepas para calon wisudawan dari proses pendidikan untuk memasuki
dunia profesionalitas.
2.
Untuk menanamkan rasa cinta almamater pada Universitas Bina Darma umumnya dan di Fakultas khususnya sehingga akan tercipta hubungan yang
baik yang tetap saling berkomunikasi untuk kemajuan di masa yang akan.
III. TEMAKEGIATAN.
Sesuai dengan latar belakang kegiatan
yang telah dijelaskan di atas, maka tema kegiatan Seminar Hasil dan Yudisium Fakultas
periode ini adalah :
Be Creative
Engineeering In The Digital Era
IV. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN.
Waktu dan tempat
pelaksanaan
Seminar
Hasil
Hari/tanggal : Rabu, 18 Mei 2022
Pukul : 09:00 WIB s/d Selesai
Tempat :
Zoom Meeting
Yudisium
Hari/tanggal : Selasa, 24 Mei 2022
Pukul : 09:00 WIB s/d Selesai
Tempat :
Aula Kampus Utama Universitas Bina Darma
V.
PESERTA.
Peserta dari kegiatan ini
adalah:
1.
Dekan Fakultas Teknik, Universitas Bina Darma
2.
Para Ketua Program Studi Fakultas Teknik
Universitas Bina Darma
3.
Para Dosen Fakultas Teknik, Universitas Bina
Darma mengikuti secara offline
4.
Para Calon Wisudawan/Wisudawati
yang akan mengikuti Yudisium secara offline
Jalan Jenderal Ahmad Yani No.12 Plaju Palembang, Sumatera Selatan, 30264
universitas@binadarma.ac.id